Luxantara Furniture - Living in Elegance & Crafted for Life

Our Signature Collection

Set Bed Luxury

Set bed luxury ini terdiri dari paket dipan, meja mackup, serta benc. Warna finishing crem ini sengaja dipakai karena salah satu warna netral yang cocok digunakan pada warna ruangan apapun. Kombinasi warna gold pada aksesorisnya menjadikan furniture ini nampak istimewa

Rp 16.500.000
Tersedia

Anira Bed Side Table

Anira bed side table adalah bentuk representatif terbaru. Dilengkapi dengan power carger, lampu led sebagai aksen pada top table, serta sistem penguncian finger print pada laci yang membuat bed side table ini nampak mewah pada kamar anda.

Rp 4.750.000
Tersedia
Diskon
10%

Lunaro Meja Kerja Manager

Set lunaro meja kerja manager ini terbuat dari matrial berkualitas untuk memenuhi standart kantor. Sekali lagi untuk produk yang diperuntukkan sebagai furniture pimpinan kami selalu menggunakan matrial yang berkualitas yang tahan terhadap percikan air dan kelembaban sedang.

Rp 27.000.000 Rp 30.000.000
Tersedia
Diskon
11%

Lunaro Set Meja Kerja Pimpinan

Tempat yang tepat bagi anda yang ingin memiliki sebuah meja kerja yang luxury untuk kebutuhan kantor. Lunaro set meja kerja pimpinan adalah set meja kerja mewah, dengan detailing tone warna yang maskulin sehingga akan membuat ruangan anda menjadi lebih berkelas. Terdapat meja tipe L serta cabinet untuk meletakkan file kantor yang mumpuni.

Rp 31.000.000 Rp 35.000.000
Tersedia

Anditha Meja Rias Mini

Anditha meja rias mini ini salah satu produk yang multiguna, bisa dijadikan meja rias bisa juga dijadikan meja belajar, tergantung pemiliknya. Anditha meja rias mini memiliki ciri khas bentuk mungil, namun dibeberapa detailing selalu diperhatikan seperti laci, warna dudukan dan juga handle, menjadikan produk ini sangat laris.

Rp 3.000.000
Tersedia

Andira Meja Rias Console

Andira meja rias console, merupakan produk lux yang banyak diminati oleh kaum milenial juga gen Z. Pasalnya andira meja rias console ini memiliki ukuran yang tidak terlalu besar, namun cukup untuk beberapa keperluan mackup. ditambah dengan warna dan detailing yang rapi, yang membuat meja ini menjadi primadona.

Rp 4.500.000
Tersedia

The Art of Luxury Living

Dengan filosofi Kecepatan, Ketepatan, dan Ketelitian, Luxantara menghadirkan furnitur eksklusif yang merefleksikan gaya hidup berkelas.

The Story of Luxantara

Mengapa Furniture Bukan Sekadar Perabot, Melainkan Investasi Kehidupan

Diposting oleh Luxantara Furniture

Bagi sebagian orang, furniture mungkin hanya dipandang sebagai perabot yang melengkapi rumah. Namun, bagi mereka yang memahami nilai sebuah hunian, furniture bukan sekadar benda, melainkan investasi jangka panjang yang membentuk kenyamanan, gaya, dan identitas. 1. Menciptakan Nilai Estetika yang Abadi Furniture premium menghadirkan lebih dari sekadar fungsi. Setiap detail desain, material pilihan, hingga kualitas pengerjaan…

Selengkapnya
16 Sep

Dari Workshop ke Ruang Tamu Anda: Perjalanan Sebuah Karya

Diposting oleh Luxantara Furniture

Di balik setiap furniture mewah yang berdiri anggun di ruang tamu Anda, ada sebuah cerita panjang yang jarang terlihat. Sebuah perjalanan yang dimulai bukan dari ruang pameran, melainkan dari suara pahat di workshop dan dedikasi tangan-tangan terampil yang bekerja dengan penuh ketelitian. 1. Awal dari Sebuah Sketsa Semua dimulai dengan sebuah gagasan. Selembar kertas kosong…

Selengkapnya
13 Sep

Kursi Romawi, Kursi yang kaya akan tradisi

Diposting oleh Luxantara Furniture

Kursi Romawi merupakan kursi tamu mewah yang telah menghiasi istana-istana para bangsawan sejak zaman dahulu. Keindahan abadi yang memukau, terbuat dari kayu jati tua yang kokoh dan elegan. Kursi ini tidak sekadar sebuah mebel, namun juga merupakan simbol kekuasaan dan kemewahan. Dengan desain yang megah dan detail ukiran khas Romawi, kursi ini menjadi pusaka berharga…

Selengkapnya
12 Sep

Luxantara Furniture - Living in Elegance & Crafted for Life

Luxantara Furniture - Living in Elegance & Crafted for Life